Terkuak! Bukan Hanya Budi Budiman, 6 Tersangka Ini Juga Berperan dalam Kasus Pengurusan DAK

- 24 Oktober 2020, 17:40 WIB
Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman ditahan KPK, Jumat, 23 Oktober 2020: Wali Kota Tasikmalaya, Budi Budiman saat ini telah ditahan KPK karena telah terlibat dalam kasus suap DAK tahun anggaran 2018.
Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman ditahan KPK, Jumat, 23 Oktober 2020: Wali Kota Tasikmalaya, Budi Budiman saat ini telah ditahan KPK karena telah terlibat dalam kasus suap DAK tahun anggaran 2018. //RRI/ Eko Sulestyono/

PR INDRAMAYU – Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman ditangkap penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas dugaan kasus suap Rp700 juta.

Kasus itu berkaitan dengan pengurusan Dana Alokasi Khusus (DAK) Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Tahun Anggaran 2018.

Ternyata Budi Budiman tidak sendirian. KPK sebelumnya telah menetapkan 6 tersangka lainnya yang telah divonis bersalah oleh Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor). Berikut nama-namanya:

Baca Juga: Kasih Tips Kelola Pemasukan dan Penghasilan, Atta Sarankan Milenial Miliki Tabungan Akhirat

1. Pelaksana Tugas dan Pj Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Pegunungan Arfak, Papua Natan Pasomba

2. Ahmad Ghiast (Kontraktor)

3. Eka Kamaluddin (Perantara)

4. Mantan Anggota DPR RI 2014-2019, Sukiman

Baca Juga: Kemendag Buka Pelatihan Produk Dekorasi Rumah Indonesia ke Pasar Eropa, Begini Cara Daftarnya!

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x