Saat Virus Menyerang, Bagaimana Cara Vaksin Bekerja? Berikut Penjelasannya

- 14 November 2020, 17:43 WIB
Ilustrasi perawat menyiapkan vaksin
Ilustrasi perawat menyiapkan vaksin /Pixabay/Fernando Zhiminaicela/

 

PR INDRAMAYU –  Di tengah pandemi Covid-19, vaksin digadang-gadang bisa membunuh virus tersebut. Tentu kita bertanya-tanya tentang cara kerja vaksin dalam membunuh virus.

Jawaban atas pertanyaan itu diungkap Kylie Quinn dan Palak Mehta. Kylie Quinn adalah peneliti dari School of Health and Biomedical Sciences, RMIT University.

Sedangkan Palak Mehta adalah mahasiswa PhD (program doktor) dari kampus yang terletak di Melbourne, Australia, tersebut.

Baca Juga: Cek Rangking Zodiak Akhir Pekan: Berikut Deretan yang Paling Jarang Hingga Sering Selingkuh

Kini para pakar sedang bekerja keras dalam menciptakan vaksin untuk mengobati pasien Covid-19.

Sebelum memahami cara kerjanya, kita perlu mempelajari bagaimana cara kerja virus dalam membuat kita sakit serta cara tubuh kita dalam menanggulanginya.

Virus Sangat Lihai

Virus dapat masuk ke dalam sel tubuh dengan memakai sebuah kunci khusus yang pas dengan gembok pada sel kita.

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: The Conversation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah