Berikut 8 Tanaman Herbal Populer untuk Terapi Diabetes, Jahe dan Pare Termasuk

- 16 November 2020, 12:49 WIB
Ilustrasi Hari Diabetes Sedunia: Simak 5 Obat Alami untuk Atasi Diabetes.
Ilustrasi Hari Diabetes Sedunia: Simak 5 Obat Alami untuk Atasi Diabetes. /Pexels/kaboompics.com/

Baca Juga: KemenPAN-RB Buka Penerimaan CPNS 2021, Berikut Langkah-langkah yang Harus Dipersiapkan

3. Tapak Dara

Tanaman ini mempunyai nama lain Vinca rosea. Ambil 10 hingga 16 lembar daun. Rebus daun tersebut dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas. Kita bisa mengonsumsinya air rebusan itu setelah dingin.

4. Okra

Nama latin tanaman ini adalah Abelmoschus esculentus. Kita bisa mengonsumsinya secara langsung atau memasaknya sebagai sayuran.

Selain itu, kita bisa pula menjadikan tanaman itu sebagai infused water dengan cara merendamnya ke dalam air yang matang.

5. Pare

Pare memiliki nama latin Momordica charantia. Tanaman ini bisa dikonsumsi sebagai masakan atau diolah menjadi jus. Pare berguna sebagai suplemen kesehatan tambahan.

Baca Juga: Sikapi Kecaman Indonesia terhadap Prancis, Dosen UPN Veteran: Belum Berlanjut Pada Tindakan Nyata

6. Jahe

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah