Dijamin! 13 Cara Alami Ini Ampuh Hilangkan Jerawat Hingga Bersih

- 16 November 2020, 08:37 WIB
Jerawat/website asing nonbiro berita: Dok. Style craze
Jerawat/website asing nonbiro berita: Dok. Style craze /

 

PR INDRAMAYU Saat ini, sudah banyak cara menghilangkan jerawat secara alami yang mudah diikuti. Berbagai bahan, mulai dari bawang putih, madu, hingga lidah buaya, bisa Anda manfaatkan, agar kulit kembali sehat dan bebas dari jerawat.

Selain itu, menjalani pola hidup yang sehat juga penting untuk menjaga kesehatan kulit. 

Dikutip Pikiranrakyat-Indramayu.com dari laman Sehatq, berikut 13 cara menghilangkan jerawat secara alami.

1. Lidah buaya

Gel lidah buaya dapat membantu meredakan peradangan di kulit yang muncul akibat jerawat. Lidah buaya juga mengandung asam salisilat dan sulfur. Dua bahan ini sudah sering digunakan untuk mengatasi jerawat di kulit.

Baca Juga: Hoaks Atau Fakta: Beredar Kabar Indonesia Dilanda Gelombang Panas, Simak Faktanya

Caranya kerok gel lidah buaya dengan menggunakan sendok. Oleskan secara langsung ke wajah sebagai pelembap. Ulangi pemakaian 1-2 kali sehari.

Jika muncul iritasi, rasa gatal, atau kemerahan, sebaiknya hentikan penggunaan.

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x