Cek Fakta: Tersiar Kabar Surat Pengangkatan Tenaga Honorer Menjadi PNS, Berikut Kebenarannya

- 11 November 2020, 21:00 WIB
Cek Fakta: Tersiar Kabar Surat Pengangkatan Tenaga Honorer Menjadi PNS oleh Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.*
Cek Fakta: Tersiar Kabar Surat Pengangkatan Tenaga Honorer Menjadi PNS oleh Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.* //Turn Back Hoax/

Baca Juga: Kesulitan Ubah Mindset Masyarakat Desa, Ridwan Kamil Minta Dian Sastro Jadi Duta Patriot Desa

Hasil akhir Seleksi CPNS tahun 2019, sendiri telah diumumkan secara serentak pada 30 Oktober lalu.

Maka, masyarakat diimbau untuk selalu waspada dalam menarima informasi, terutama jika mengatasnamakan Kementerian PANRB yang meminta sejumlah imbalan atau dipungut biaya.

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com melalui situs turnbackhoax.id, dengan begitu, informasi terkait surat pengangkatan tenaga honorer oleh Kementerian PANRB merupakan salah dan termasuk dalam kategori konten palsu.***

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Turn Back Hoax


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x