Bagaimana Hukum Mempercayai Ramalan atau Tafsir Mimpi? Begini Penjelasan Prof Quraish Shihab

- 19 Juni 2022, 06:15 WIB
Prof Quraish Shiha soal tafsir mimpi.
Prof Quraish Shiha soal tafsir mimpi. /Instagram/

INDRAMAYUHITS – Prof Dr KH Muhammad Quraish Shihab Lc MA pernah menjelaskan tentang hukum percaya terhadap ramalan mimpi.

Dilansir Indramayu Hits dari  kanal YouTube Najwa Shihab judul Bolehkan percaya ramalan? Ini kata Abi Quraish Shibab, beliau memberikan penjelasan.

Mimpi pada umumnya merupakan bunga tidur bagi setiap manusia, namun tekadang menjadi salahsatu tanda bagi hidup seseorang tentang hal yang akan terjadi.

Baca Juga: Dawuh Prof Quraish Shihab: Lakukan Amalan Ini Sebelum Berangkat Kerja, Agar Termasuk Ibadah dan Banyak Rezeki

Banyak orang yang bermimpi lalu mengartikannya dengan berbagai penafsiran.

Namun bolehkah kita percaya tentang ramalan mimpi tersebut?

Menurut Prof Quraish Shihab ramalan berkaitan erat tentang sesuatu yang tidak nyata atau gaib.

Baca Juga: 20 Kalimat Bijak dari Prof Quraish Shihab yang Bagus untuk Quotes, Status Medsos dan Berbagi Pesan

Menurut Prof Quraish Shihab, gaib sendiri dibagi menjadi dua bagian, yakni gaib hakiki dan gaib nisbi.

"Gaib hakiki mutlak, hanya Tuhan yang tahu antara lain kapan kiamat," kata Prof Quraish Shihab.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: YouTube Najwa Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x