10 Tips Ajari Anak Puasa Bulan Ramadhan Sejak Dini, Yuk Bun Lakukan !

- 9 Maret 2024, 19:50 WIB
Ilustrasi: 10 Tips Ajari Anak Puasa Bulan Ramadhan Sejak Dini, Yuk Bun Lakukan !
Ilustrasi: 10 Tips Ajari Anak Puasa Bulan Ramadhan Sejak Dini, Yuk Bun Lakukan ! /Pixabay/HaticeEROL/

IndramayuHits.com - Berikut 10 tips yang harus orang tua lakukan untuk ajari anak puasa bulan Ramadhan sejak dini.

Sangat penting bagi orang tua untuk mengajari anak betapa pentingnya Puasa bulan Ramadhan.

Kegiatan di bulan ramadhan seperti sahur, berbuka puasa dan hal-hal yang lain sangat dianjurkan untuk dikenalkan kepada anak sedini mungkin.

Puasa bagi anak harus dilatih secara bertahap, agar saat anak memasuki usia remaja sudah terbiasa dengan ibadah yang termasuk dalam rukun Islam itu.

Lalu apa sajakah tips yang harus dilakukan orang tua dalam ajari anak puasa bulan Ramadhan sejak dini? Berikut jawabannya seperti dilansir dari laman Neraca.co.id.

Baca Juga: SEBELUM BELI, Kenali Jenis Baterai Motor Listrik dan Tipikalnya, Agar Tak Seperti Beli Kucing dalam Karung

1. Jelaskan Hal-Hal Mengenai Berpuasa

Sebelum mulai berpuasa, jelaskan terlebih dahulu kepada anak apa pentingnya puasa di bulan Ramadan, serta bagaimana cara melakukannya. Jelaskan dengan analogi dan kalimat sederhana sesuai usia anak, agar ia lebih paham makna dan cara berpuasa.

2. Berikan Contoh

Halaman:

Editor: Aris Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x