Tahap Ketiga Bansos PKH 2022 Sudah Cair 3 Bulan, Juli hingga September, Semua Kategori Dapat, Nominalnya Naik?

- 23 Juli 2022, 06:30 WIB
ILUSTRASI Bansos PKH Tahap 3 cair.
ILUSTRASI Bansos PKH Tahap 3 cair. /Pikiran Rakyat

Berikut ini, cara mengecek penerima bansos PKH:

- Klik link cekbansos.kemensos.go.id.

- Pilih wilayah penerima manfaat atau PM, mulai dari nama provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, hingga desa.

- Tulis nama lengkap sesuai KTP

- Masukkan 8 huruf kode yang muncul pada kotak di layar.

- Klik Cari Data.

Baca Juga: JANGAN KHILAF! Ramalan Zodiak Aquarius Besok, 23 Juli 2022: Meski Kondisi Tak Menguntungkan, Tetap Sabar

Setelah klik Caro Data, maka akan muncul keterangan di layar dengan rincian nama lengkap PM, NIK KTP, jenis bansos dan periode penyaluran bansos, serta status pencairan bila Anda termasuk salahsatu warga penerima bansos PKH. ***

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x