Soal Konsumsi Vitamin D Berlebihan hingga Bermanfaat Bagi Pasien Covid-19, Ini Kata Profesor Zubairi

- 18 Agustus 2021, 09:15 WIB
Ilustrasi suplemen Vitamin D. Profesor Zubairi memberikan penjelasan terkait manfaat hingga dosis vitamin D yang dibutuhkan oleh setiap orang, begini penjelesannya.
Ilustrasi suplemen Vitamin D. Profesor Zubairi memberikan penjelasan terkait manfaat hingga dosis vitamin D yang dibutuhkan oleh setiap orang, begini penjelesannya. /pixabay.com/PublicdomainPictures

Baca Juga: Ramalan Shio Rabu 18 Agustus 2021: Shio Tikus Jangan Suka Membesar-besarkan Masalah

Vitamin D juga dapat kita dapatkan dari susu ataupun kuning telur.

"Yang perlu digaris bawahi. Hindari konsumsi suplemen vitamin D dosis tinggi. Apalagi melebihi 4000 IU perhari. Itu berbahaya, yang akan menyebabkan gangguan kesehatan. Bahkan dalam jangka panjang bisa banget merusak ginjal. Terima kasih," tutupnya.***

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Twitter @ProfesorZubairi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah