Arab Saudi Belum Berikan Putusan Pelaksanaan Ibadah Haji untuk Jamaah Indonesia, DPR: Mungkin Hanya 30 Persen

- 21 Mei 2021, 13:17 WIB
DPR RI angkat suara terkait situasi terkini rencana pelaksanaan ibadah haji, pemerintah Arab Saudi belum memutuskan.
DPR RI angkat suara terkait situasi terkini rencana pelaksanaan ibadah haji, pemerintah Arab Saudi belum memutuskan. /Foto: VIA REUTERS/Handout /

PR INDRAMAYU - Sempat tertunda oleh pandemi Covid-19, pelaksanaan ibadah haji akan segera dilaksanakan tahun 2021 sekarang.

Pemerintah Kerajaan Arab Saudi pun telah mengumumkan akan segera menyelenggarakan ibadah haji tahun ini.

Pelaksanaan ibadah haji di situasi pandemi akan dilaksanakan dengan protokol kesehatan yang ketat.

Baca Juga: Kurir Kembali Kena Imbas, Driver Ojol Dapat Bintang 1 Akibat Makanan yang Tak Sesuai Pesanan Pelanggan

Saat ini, Pemerintah Indonesia masih menunggu kepastian dari Pemerintah Arab Saudi untuk keberangkatan jamaah haji Indonesia.

Dibenarkan oleh Anggota Komisi VIII DPR RI M. Husni bahwa saat ini belum ada kepastian mengenai keberangkatan haji untuk jamaah Indonesia.

Apabila pihak kerajaan Arab Saudi telah mengizinkan, kuota yang diberi pun akan terbatas.

Baca Juga: Masih Ingat Misca Mancung? Dulu Artis Terkenal, Kini Harus Berkeliling Jualan Parfum

Jamaah yang ikut serta juga diwajibkan untuk mematuhi protokol kesehatan yang ketat karena masih dalam situasi pandemi.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: DPR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x