Kurir Kembali Kena Imbas, Driver Ojol Dapat Bintang 1 Akibat Makanan yang Tak Sesuai Pesanan Pelanggan

- 21 Mei 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi. viral sebuah cuitan kurir atau driver ojol yang mendapaktan bintang 1 akibat pesanan makanan yagn tak sesuai.
Ilustrasi. viral sebuah cuitan kurir atau driver ojol yang mendapaktan bintang 1 akibat pesanan makanan yagn tak sesuai. /instagram.com/@gojekindonesia

PR INDRAMAYU – Belakangan ini kurir pengantar barang sepertinya sedang menjadi sorotan.

Sebelumnya viral video yang memperlihatkan jika kurir cash on delivery (COD) dimaki pelanggan karena barang yang tak sesuai.

Hal itu terjadi kembali, bedanya ini dialami oleh driver ojek online (ojol).

Baca Juga: Israel dan Hamas Setujui Gencatan Senjata, Berikut Kronologinya

Diketahui di dalam aplikasi GoJek, terdapat fitur yang dapat memesan makanan yang dinamakan GoFood.

Driver ojol akan mengantarkan pesanan pelanggan ke rumah setelah mengambil dari tempat makanan tersebut dibuat.

Artikel ini telah tayang di Pikiran-Rakyat.com dengan judul “Viral Driver Ojol Dapat Rating Buruk karena Pelanggan yang Salah Paham, 'Allah Tak Tidur'”.

Baca Juga: Berita Duka, Innalillahi Ayah Rizki dan Ridho DA Meninggal Dunia

Pengguna Twitter dengan nama akun @GojekOnly membagikan pengalamannya ketika mendapatkan penilaian (rating) buruk dari pelanggan yang memesan makanan melalui fitur GoFood.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x