PATUT DICOBA! Metode Diet ala Manusia Purba, Kaya Manfaat untuk Kesehatan, Yuk Simak Caranya!

- 3 September 2022, 19:10 WIB
– Saat ini ada diet yang mengadopsi pola makan manusia purba, namanya diet Paleo.
– Saat ini ada diet yang mengadopsi pola makan manusia purba, namanya diet Paleo. /UNSPLASH/Farhad Ibrahimzade

Meski tidak bisa meniru pola makan “manusia goa” sepenuhnya, ada versi modifikasi diet Paleo yang disesuaikan dengan makanan zaman ini.

Baca Juga: Miss V Kepala Tulang dan Bibir Berlemak Konon Paling Disukai Para Suami, Begini Cirinya Menurut Penelitian

Kelompok makanan yang dapat dikonsumsi saat menjalani diet Paleo antara lain:

- Sayur-sayuran

- Buah-buahan

- Umbi-umbian, kacang-kacangan dan biji-bijian yang bebas pestisida dan fungisida

- Daging rendah lemak, atau lean meat

- Makanan kaya akan omega-3 seperti telur, salmon, mackerel dan tuna

- Minyak yang berasal dari biji-bijian dan kacang-kacangan seperti minyak zaitun.

Baca Juga: SALAH BESAR! Pria Ternyata Merasakan Sakit Lebih Besar Ketimbang Wanita Saat Putus Cinta, Begini Penjelasannya

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: The Healthy Belly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah