Mau Berkurban? Begini Syarat Sah dan Tips Memilih Hewan Kurban Terbaik

- 23 Mei 2022, 14:07 WIB
ILUSTRASI syarat sah dan tips memilih hewan kurban.
ILUSTRASI syarat sah dan tips memilih hewan kurban. /Tangkap layar: web.sebarqurban.id

Lebih baik lagi jika Anda menanyakan tentang Surat Keterangan Kesehatan Hewan (SKKH) sebagai acuan kesehatan hewan tersebut.

Hewan kurban yang memiliki nafsu makan yang baik pasti badannya gemuk, warna kulitnya cerah dan mengkilat.

Kemudian, moncongnya pun kering tanpa ingus serta gelambir bagian lehernya kempis.

3. Pilih Tempat yang Bersih dan Terpercaya

Hindari membeli hewan kurban yang hasil ternak di tempat pembuangan sampah.

Sebab, dagingnya akan berpotensi mengandung bahan berbahaya bagi tubuh manusia.

Pilihlah hewan qurban ternak di lingkungan bersih dan jauh dari polusi udara.

Hal ini tentu saja berpengaruh pada tingkat stress, sehingga dapat berimbas pada kesehatan tubuhnya.

4. Sesuaikan dengan Dana Pribadi

Cara Memilih hewan qurban yang tepat adalah sesuaikan dengan dana yang Anda miliki.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x