NASKAH KHUTBAH JUMAT: Pamer Kekayaan dan Hilangnya Rasa Syukur

- 24 Maret 2022, 21:48 WIB
Naskah khutbah Jumat minggu pertama Ramadhan 2022, tentang cara meraih kesempurnaan pahala dan berkah.
Naskah khutbah Jumat minggu pertama Ramadhan 2022, tentang cara meraih kesempurnaan pahala dan berkah. /Konevi/

INDRAMAYUHITS - Berikut ini adalah naskah khutbah Jumat yang bisa jadi referensi bagi para khotib untuk khutbah saat salat Jumat.

Tema khutbah Jumat kali ini tentang tentang pamer kekayaan dan tak mau mensyukuri nikmat Allah SWT.

Naskah khutbah Jumat diambil dari sumber resmi yang memiliki kapasitas untuk menyusunnya, baik dari sisi keilmuan maupun lainnya.

Baca Juga: TES KEPRIBADIAN: Karakter Anda Bisa Dilihat dari Pilihan Salahsatu dari Enam Gambar Ini, Mau Coba?

Saat ini sedang marak pamer kekayaan di hadapan publik, baik langsung maupun melalui media sosial (medsos).

Yang menjadi persoalan, belakangan ternyata kekayaan yang mereka tunjukkan berasal dari hasil menipu melalui berbagai cara.

Sebagaimana kita dapati dalam kasus terbaru, di mana sejumlah orang yang terlanjur dijuluki crazy rich tersandung masalah hukum karena dugaan penipuan melalui jalan usaha yang dijalankan.

Baca Juga: KHUTBAH JUMAT: Persiapan Penting Menghadapi Bulan Ramadan

Mudah sekali pamer kekayaan tanpa melihat atau merasakan bagaimana perasaan mereka yang berada di bawah garis kemiskinan.

Lebih dari itu, mereka jauh dari rasa syukur atas apa yang telah diberikan Allah, sehingga harus pamer dan selalu tak puas atas apa yang telah didapat.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Lirboyo.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah