Kumpulan Doa untuk Pengantin Baru, Mulai dari Usai Akad, hingga Sebelum dan Sesudah 'Belah Duren'

- 20 Maret 2022, 15:44 WIB
Ilustrasi pengantin. Kumpulan doa untuk pengantin baru, mulai dari usai akad, hingga sebelum dan sesudah berhubungan badan.
Ilustrasi pengantin. Kumpulan doa untuk pengantin baru, mulai dari usai akad, hingga sebelum dan sesudah berhubungan badan. //Piexel

Allahumma baarik lii fii ahlii wabaarik liahlii fii warzuqnii minhum, Allahumma-jma' bainana maa jama'ta fii khoirin wafarriq bainanaa idzaa farroqta fii khoir.

“Ya Allah, berikanlah barakah kepadaku terhadap keluargaku (istri) dan berkahilah keluargaku terhadapku. Dan berilah aku rizki dari mereka. Ya Allah, satukanlah kami dalam kebaikan, dan pisahkanlah kami jikalau Engkau berkehendak dalam kebaikan pula".

Baca Juga: Jika Hati Selalu Ingin Marah, Baca Doa Ini

Doa Berhubungan Intim

بِسْمِ اللهِ اَللَّهُمَّ جَنِّبْنَا الشَّيْطَانَ وَجَنِّبِ الشَّيْطَانَ مَا رَزَقْتَنَا

Bismillaahi Allahumma jannibnasy-syaithoona wajannibisy-syaithoona maa rozaqtanaa

“Dengan menyebut asma Allah, Ya Allah jauhkanlah kami dari setan dan jauhkanlah seta dari anak yang engkau rizkikan kepada kami.”

Baca Juga: Bacaan Doa Awal Tahun Sesuai Sunnah Nabi

Doa Saat Sperma Akan Keluar

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ خَلَقَ مِنَ الْمَاءِ بَشَرًا فَجَعَلَهَ نَسَبًا وَصِهْرًا

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Lirboyo.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah