Bukan Cari Hiburan, Ini Saran Gus Baha Bagi Orang yang Sedang Emosi/Penat agar Maslahat

- 21 Desember 2021, 23:08 WIB
Gus Baha, salah satu kandidat pemimpin PBNU/Instagram/@kajian.gusbaha
Gus Baha, salah satu kandidat pemimpin PBNU/Instagram/@kajian.gusbaha /Tangkapan Layar Youtube

INDRAMAYUHTS – Islam sebenarnya mengatur secara detil korelasi antara akhlak personal dan sosial.

Semua yang diatur (dianjurkan) Islam memiliki tujuan positif, yang kadang sebagai umatnya tidak menemukannya.

Salahsatunya adalah bagaimana Islam mengajarkan kepada umatnya untuk bisa mengelola emosi, harus termenej dengan baik, agar tidak menimbulkan dampak sosial yang kurang baik.

Baca Juga: Timnas Singapura Siapkan Strategi Khusus Hadapi Skuad Garuda

Sebagaimana disampaikan KH Ahmad Bahauddin Nursalim (Gus Baha) yang menyarankan agar umat Islam mampu mengelola emosi dengan baik agar tidak merugikan lingkungan atau orang lain.

Dilansir Indramayu Hits dari channel Youtube Kabupaten Banyuwangi Berjudul Festival Smart Santri Bersama Gus Baha (Pengasuh PP Tahfidzul Quran LP3IA Rembang), Rabu 23 Juni 2021 membahas soal itu.

"Islam menyarankan uzlah (menyepi) saat penat, bawaan emosi, sebaiknya jangan jalan-jalan di lingkungan (sosial) manusia. Karena ajaran Islam itu harus tersenyum, atau wajahnya ceria," beber Gus Baha.

Baca Juga: Ada Ledakan di PLTN Iran, Apakah Ulah Isael?

Lebih lanjut Gus Baha menyampaikan, keburukan dan kesumpekkan seseorang hendaknya tidak diekspresikan karena mengganggu orang  lain.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Youtube Kabupaten Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah