4 Fakta Tentang Hari Bhakti TNI Angkatan Udara 2021, Mengenang Tragedi 29 Juli 1947

- 28 Juli 2021, 16:33 WIB
Potret gagahnya pesawat milik TNI AU. Berikut ini merupakan 4 fakta tentang Hari Bhakti TNI Angkatan Udara 2021, tragedi pada 29 Juli 1947 lalu yang sangat memilukan.
Potret gagahnya pesawat milik TNI AU. Berikut ini merupakan 4 fakta tentang Hari Bhakti TNI Angkatan Udara 2021, tragedi pada 29 Juli 1947 lalu yang sangat memilukan. /tni-au.mil.id

Pada saat itu, Pesawat yang dinaiki oleh Komodor Muda Udara Adisucipto, Komodor Muda Udara Prof. Dr. Abdulrachman Saleh, dan Opsir Muda Udara Adisumarmo ditembak secara tiba-tiba oleh pesawat Belanda Kitty-Hawk.

Baca Juga: Prediksi RB Salzburg vs Atletico Madrid, Los Rajiblancos Unggul dalam Pertemuan Terakhir

Akibat serangan balasan tersebut, pesawat Dakota VT-CTLA yang ditumpaki ketiga pelopor TNI AU itu jatuh di Desa Ngoto, 3 km Selatan Yogyakarta.

4. Badan Pesawat Dakora VT-CTLA Hancur

Pada saat itu, pesawat Dakota VT-CLA sedang membawa obat-obatan dari Palang Merah Malaya kepada Palang Merah Indonesia.

Pesawat itu seketika oleng setelah mesin sebelah kiri terkena tembakan oleh Kitty-Hawk.

Baca Juga: Manga Boruto Chapter 60: Ungkapkan Kawaki Menjadi Anak Angkat dari Keluarga Uzumaki Naruto

Akibat dari serangan tersebut, mengakibatkan badan pesawat terbelah menjadi dua dan hancur berkeping-keping.

Hal ini yang membuat para pahlawan TNI kita gugur dalam musibah tersebut.

Itulah keempat fakta yang perlu Anda ketahui tentang memperingati Hari Bhakti TNI Angkatan Udara 2021.

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: TNI AU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x