Peserta Kartu Prakerja Bisa Dapat Tambahan Modal Hingga Rp10 Juta, Segera Daftar Gelombang 17 Nanti!

- 25 Mei 2021, 12:49 WIB
Illustrasi Uang Bantuan
Illustrasi Uang Bantuan /Media Kupang Marselino/

PR INDRAMAYU - Program Kartu Prakerja dari pemerintah Indonesia adalah salah satu bantuan di tengah pandemi Covid-19.

Bahkan pendaftar batuan Kartu Prakerja ini bisa mencapai 62 juta orang.

Namun jumlah peserta yang berhasil lolos dan dapat bantuan hanya berkisar 2,7 juta orang saja.

Baca Juga: Bicara Soal Pengumpulan Uang dan Barang Bantuan ke Palestina, Mensos: Harus Pastikan Bantuan Sampai

Jumlah penerima bantuan Kartu Prakerja ini hanya sampai gelombang 12 hingga 16 di tahun 2021 ini.

Ada kabar baik bagi peserta, Kartu Prakerja gelombang yang akan datang.

Tak hanya insentif, namun juga ada modal usaha hingga Rp 10 juta bagi peserta Kartu Prakerja.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Kabar Kemenag Beri Bantuan Sebesar Rp12 Juta untuk Yayasan, Simak Kebenarannya

Simak cara medapatkan ekstra modal usaha hingga Rp10 juta seperti diberitakan Berita DIY sebelumnya dalam artikel berjudul Cara Dapat Modal Rp10 Juta dari Kartu Prakerja 2021, Syaratnya Daftar Peserta Gelombang 17 www.prakerja.go.id.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x