7 Panduan Penyelenggaraan Sholat Idul Fitri 1442 Hijriah Sesuai Surat Edaran Menteri Agama

- 8 Mei 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi sholat idul fitri. Berikut merupakan panduan penyelenggaraan sholat Idul Fitri 1442 Hijriah sesuai Surat Edaran Nomor SE 07 tahun 2021 yang diterbitkan Menag.
Ilustrasi sholat idul fitri. Berikut merupakan panduan penyelenggaraan sholat Idul Fitri 1442 Hijriah sesuai Surat Edaran Nomor SE 07 tahun 2021 yang diterbitkan Menag. /Pexels/Gaby K

Baca Juga: Semasa SMP Jadi Rebutan Cowok, Ayu Ting Ting Jumawa Saat Ditanya Cinta Bertepuk Sebelah Tangan: Oh Tentu Tidak

h. Hindari menjabat tangan dan bersentuhan secara fisik setelah pelaksanaan Sholat Idul Fitri saat jemaah kembali pulang ke rumah

5. Panitia Sholat Idul Fitri sebelum menggelar sholat Idul Fitri di mesjid dan lapangan wajib terlebih dahulu berkoordinasi dengan pemerintah daerah, Satgas Penanganan Covid-19, dan unsur keamanan setempat untuk mengetahui informasinstatus zonasi dan menyiapkan tenaga pengawas agar standar protokol kesehatan berjalan dengan baik, aman, dan terkendali

6. Silaturahim dalam rangka Idul Fitri agar hanya dilakukan bersama keluarga dekat saja dan tidak menggelar open house/Halal Bihalal baik di linhkungan kantor atau pun komunitas;

7. Dalam hal terjadinya perkembangan ekstrim dari Covid-19, seperti adanya peningkatan mutasi varian baru virus corona di suatu daerah, maka pelaksanaan SE ini disesuaikan dengan kondisi setempat.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah