7 Panduan Penyelenggaraan Sholat Idul Fitri 1442 Hijriah Sesuai Surat Edaran Menteri Agama

- 8 Mei 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi sholat idul fitri. Berikut merupakan panduan penyelenggaraan sholat Idul Fitri 1442 Hijriah sesuai Surat Edaran Nomor SE 07 tahun 2021 yang diterbitkan Menag.
Ilustrasi sholat idul fitri. Berikut merupakan panduan penyelenggaraan sholat Idul Fitri 1442 Hijriah sesuai Surat Edaran Nomor SE 07 tahun 2021 yang diterbitkan Menag. /Pexels/Gaby K

PR INDRAMAYU - Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut menerbitkan Surat Edaran Nomor SE 07 tahun 2021 tentang Panduan Penyelenggaraan Sholat Idul Fitri Tahun 1442 H/2021 di saat pandemi Covid-19.

Berikut 7 panduan penyelenggaan sholat Idul Fitri 1442 Hijriah, sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Kementerian Agama:

1. Malam takbiran menyambut Hari Raya Idul Fitri dapat dilaksanakan di semua mesjid dan mushola, dengan ketentuan sebagai berikut:

a. Dilaksanakan secara terbatas, maksumal 10 persen dari kapasitas mesjid dan musholla, dengan selalu memperhatikan standar protokol kesehatan Covid-19

Baca Juga: Enak dan Lembut, Ini Resep Kue Nastar Ala Chef Devina Hermawan yang Cocok untuk Sajian Lebaran

b. Kegiatan takbir keliling ditiadakan guna mengantisipasi keramaian

c. Kegiatan takbiran dapat dilakukan secara virtual dari mesjid dan musholla sesuai dengan ketersediaan perangkat telekomunikasi masing-masing

2. Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1442 H di daerah dengan tingkat penyebaran Covid-19 tinggi (zona merah dan zona oranye) agar dilaksanakan di rumah masing-masing, sejalan dengan fatwa Majelis Ulama Indonesia dan ormas Islam lainnya

3. Sholat Idul Fitri 1 Syawal 1442 H dapat dilaksanakan di mesjid dan lapangan yang berada di daerah yang dinyatakan aman dari Covid-19 (zona hijah dan zona kuning) berdasarkan penetapan pihak berwenang

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x