Indonesia Akan Terapkan Sistem Bayar Tol Tanpa Harus Berhenti, Berikut Tahapan Penggunaannya

- 6 April 2021, 13:20 WIB
Indonesia akan segera menerapkan sistem bayar tol tanpa harus berhenti di gerbang dengan melakukan registrasi awal dan pembayaran e-wallet.*
Indonesia akan segera menerapkan sistem bayar tol tanpa harus berhenti di gerbang dengan melakukan registrasi awal dan pembayaran e-wallet.* /Antara Foto/Novrian Arbi/

Baca Juga: Simak 11 Panduan Ibadah Ramadhan 2021 yang Diterbitkan Kemenag

3. Pembayaran (Settlement)

Pada tahapan ini, data transaksi yang tersimpan adalah data settlement atau data terakhir yang akan dikirimkan ke Gerbang Pembayaan Nasional (GPN).

4. Pengawasan dan Penindakan

Baca Juga: Bagikan Bantuan Korban Banjir NTB, Mensos Risma: Salam dari Bapak Presiden Jokowi

Apabila pengguna jalan tol tidak melakukan pembayaran, maka akan dikenakan sangsi atau hukuman.

Data pelanggaran akan dikirimkan ke pihak kepolisian untuk selanjutnya mendapatkan tindakan sesuai dengan kesalahan serta pelanggaran yang dilakukan.***

 

 

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Indonesia Baik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x