Sama-sama Dicekok KPK, Menteri Edhy Prabowo dan Juliari Batubara, Siapa yang Lebih Kaya?

- 6 Desember 2020, 12:52 WIB
Menteri KP Edhy Prabowo dan Mensos Juliari Batubara.
Menteri KP Edhy Prabowo dan Mensos Juliari Batubara. /Instagram/@iisedhyprabowo/@kemensosri

Dari laporan yang dikeluarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) KPK, keduanya memiliki kekayaan lebih dari miliaran rupiah.

Juliari Batubara sebagai contoh, sang Mensos diperkirakan memilki kekayaan sebanyak Rp 47,188 miliar.

Baca Juga: Jelang Pilkada Serentak, 51 Petugas Bawaslu Kabupaten Bandung Terkonfirmasi Positif Covid-19

Sedangkan Menteri KKP Edhy Prabowo tercatat memiliki harta sebesar Rp 7,4 Miliar.

Semua harta tersebut ada dalam bentuk tanah, bangunan, mobil mewah, serta aset-aset lainnya.

Sebagaimana diberitakan Pikiran-Rakyat.com dengan judul 'Bandingkan Kekayaan Dua Menteri yang Ditangkap KPK, Edhy Vs Juliari, Mana Lebih Kaya?', Berikut perbandingan data kekayaannya.

Baca Juga: Deretan Nama Tersangka Kasus Korupsi Bansos, Mulai dari Menteri Sosial Hingga Pihak Swasta

Kekayaan Menteri Sosial Juliari Batubara

2 bidang tanah di Jakarta beserta bangunannya
4 bidang tanah di Bogor beserta bangunannya
Sebidang tanah di Bandung beserta bangunannya
2 bidang tanah di Simalungun Sumatera Utara beserta bangunannya
Mobil Land Rover Jeep 2008 senilai Rp 618 juta
Harta bergerak lainnya senilai Rp 1,161 miliar
Surat berharga senilai Rp 4,6 miliar

Total Aset : Rp 47,188 miliar.

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah