Masih Tuai Pro dan Kontra, Presiden Korea Selatan Moon Jae-in Justru Disuntik Vaksin AstraZeneca

- 23 Maret 2021, 12:54 WIB
Presiden Korea Selatan Moon Jae-in telah disuntik vaksin AstraZeneca.
Presiden Korea Selatan Moon Jae-in telah disuntik vaksin AstraZeneca. / ANTARA FOTO/Kim Min-Hee/Pool via REUTERS/AWW/djo./

Kedatangan Presiden Korsel tersebut diminta untuk menjadi tamu dalam KTT (Konferensi Tingkat Tinggi).

Lebih lengkapnya, Pemerintah Korea Selatan pada 23 Maret 2021 telah menyuntik vaksin Covid-19 untuk 300.000 orang.

Baca Juga: Dari Rizky Febian hingga Putri Delina, Berikut Urutan Anak Terfavorit Versi Sule

Mereka adalah para pekerja medis yang bertugas dan lansia yang sudah berusia lebih dari 65 tahun.

Menurut Badan Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korea Selatan (KDCA) ada sekitar 680.000 petugas perawatan kesehatan, serta orang dengan riwayat penyakit kritis rawan terpapar Covid-19.

Pemerintah Korea Selatan juga sudah membuat target  hingga 52 juta penduduk di negeri gingseng tersebut.

Baca Juga: Pengakuan Mengejutkan dari Sule, Klaim Tak Banyak Request Saat Shooting

KDCA sendiri telah membuat daftar kelompok prioritas yakni para petugas publik yang mengabdi untuk negara.

Selain itu, sebanyak 77 persen dari 375.000 pasien dan karyawan kesehatan juga akan segera mendapat suntik vaksin AstraZeneca.

Terkait masih adanya pro dan kontra dari vaksin AstraZeneca, pihak berwenang Korea Selatan menegaskan jika tidak menemukan adanya risiko kesehatan.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x