Usai Prancis dan Austria, Referendum Swiss Usulkan Larangan Cadar di Tempat Umum

- 8 Maret 2021, 13:19 WIB
Ilustrasi wanita bercadar. Hasil referendum Swiss menyatakan adanya larangan memakai cadar di tempat umum, Prancis dan Austria telah menerapkan aturan itu lebih dulu.
Ilustrasi wanita bercadar. Hasil referendum Swiss menyatakan adanya larangan memakai cadar di tempat umum, Prancis dan Austria telah menerapkan aturan itu lebih dulu. /Pixabay/JerryEmme

Baca Juga: Usai Vaksinasi Covid-19 Apa Tahap Selanjutnya? Simak Penjelasan Dokter Spesialis Patologi

Dari total tersebut, Karin Keller-Sutter mengungkap hanya sebagian kecil yang menggunakan cadar di Swiss.

Menurut Karin Keller-Sutter, referendum itu tidak dimaksudkan sebagai upaya menyerang kaum muslim.

Walter Wobmann yang berasal dari kelompok sayap kanan Partai Rakyat Swiss menyambut hasil referendum tersebut.

“Penutup wajah bertentangan dengan sistem nilai kita,” ujarnya dalam siaran televisi Swiss, SRF.***

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Swiss Info


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x