Waspadai 5 Gejala di Tubuhmu, Bisa Jadi Anda Terkena Kanker Langka

- 1 Januari 2021, 21:00 WIB
Ilustrasi Kanker (pixabay)
Ilustrasi Kanker (pixabay) /Pixabaya/Marijana1/.*/Pixabaya/Marijana1

2. Rasa Mulas Anda semakin parah

Banyak orang terkadang mengalami refluks atau mulas, ketika asam lambung keluar dari perut, ini dapat menyebabkan peradangan.

Baca Juga: Waspada Virus Corona Varian Baru, Simak 7 Fakta dan Upaya Antisipasinya!

Rasa mulas yang timbul setelah makan berlebih bukanlah hal yang normal, selain itu ketika merasakan sensasi terbakar di belakang tulang dada bisa jadi akibat asam lambung yang bocor ke kerongkongan.

“Kami sebenarnya melihat kanker lebih sering terjadi di bagian bawah kerongkongan, tepat di sebelah perut,” kata Dr. Desai.

Jika gejala mulas semakin parah atau terjadi lebih sering, disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter.

Baca Juga: 4 Zodiak Bakal Alami Tahun 2021 yang Lebih Menyenangkan daripada 2020, Ada Aries hingga Pisces

Selain berkonsultasi ke dokter, perlu juga untuk hindari makan berlebih agar tidak memperparah rasa mulas.

3. Batuk terus menerus setelah makan berat

Seringkali setelah orang makan, asam lambung kembali naik dan dapat mengiritasi saluran udara yang ada dalam kerongkongan sehingga menimbulkan batuk.

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah