Ini 4 Alasan Mengapa Maag Bisa Membaik dengan Berpuasa, Berikut Penjelasannya

- 14 April 2021, 04:15 WIB
Simak penjelasan terkait dengan mengapa penyakit maag dapat membaik dengan melakukan puasa.*
Simak penjelasan terkait dengan mengapa penyakit maag dapat membaik dengan melakukan puasa.* /PEXEL/cottonbro

Baca Juga: Ingin Tinggal Bersama dengan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar, Arsy Sedih Dilarang Ashanty

Untuk yang sering mengkonsumsi rokok tentunya dengan puasa akan mengurangi konsumsinya, sehingga ini sangat baik untuk kesehatan paru-paru dan juga lambungnya.

4. Belajar Pengendalian Diri

Tidak bisa dipungkiri puasa mengajarkan kita untuk menahan diri dari urusan duniawi termasuk salah satunya adalah mengontrol diri untuk memutuskan tindakan yang mana yang baik untuk kesehatan atau tidak.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Malam Ini, Rayakan 6 Bulan Pernikahan, Ini yang Dilakukan Andin dan Aldebaran

Perlu diketahui bahwa orang yang punya maag diperbolehkan untuk berpuasa jika dalam kondisi dimana tidak dalam keadaan akut.

Maksudnya adalah keadaan dimana orang tersebut tidak terjadi mual dan muntah, jika ada mengalami hal tersebut sebaiknya pergi ke Dokter dan sembuhkan diri terlebih dahulu, setelah tenang baru bisa berpuasa.***

 

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: YouTube lifestyleOne


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x