Penting! 9 Hal yang Harus Kamu Diskusikan dengan Pasangan Sebelum Menikah, Jangan Sampai Menyesal

- 12 Maret 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi pernikahan. 9 hal yang perlu didiskusikan dengan pasangan sebelum memutuskan untuk menikah.*
Ilustrasi pernikahan. 9 hal yang perlu didiskusikan dengan pasangan sebelum memutuskan untuk menikah.* /Pixabay.com/Pexels

Banyak pasangan yang memutuskan bercerai hanya karena permasalahan finansial, maka ini merupakan hal yang perlu dibicarakan matang-matang sebelum menikah.

Bagaimana cara sitem keuangan anda nanti akan dikelola, sisihan tabungan, keperluan rumah tangga dan keuangan lainnya penting untuk dibicarakan.

Baca Juga: Hari Kopi Nasional 2021: Intip 3 Jenis Kopi yang Mendunia, Salah Satunya Berasal dari Aceh

2. Berapa Banyak Hutang yang Kamu Punya

Mengonfirmasi hutang satu sama lain dapat membantu kamu dan pasangan untuk membuat rencana ke depan dan bagaimana cara menanganinya.

Tak seorang pun yang akan senang bila mengetahui banyaknya hutang pasangannya setelah menikah.

Baca Juga: Mengharukan! Seorang Kakek Masih Semangat Menjadi Muadzin Masjid Meski Sudah Kehilangan Penglihatannya

Siapapun akan merasa di khianati jika baru mengetahui jumlah hutang yang harus dibayar oleh pasangan mereka setelah menikah.

3. Rencana Memiliki Anak

Tidak semua orang yang menikah ingin punya anak, dan bahkan jika kamu dan pasangan penginginkan anak, ada hal-hal lain yang mungkin perlu di diskusikan sejak awal.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah