Kenali 5 Modus Penipuan di Dunia Maya, Simak Artikel di Bawah Ini

- 7 Januari 2022, 10:27 WIB
Ilustrasi penipuan online
Ilustrasi penipuan online /Pikiran Rakyat

INDRAMAYUHITS - Penipuan di dunia maya marak terjadi, ada beberapa modus penipuan yang patut diketahui.

Dikutip IndramayuHits.com dari antaranews.com Jumat, Kaspersky membagikan lima ciri penipuan di dunia maya yang harus diwaspadai.

1. Hadiah menarik dan intimidasi

Penipu online sering memanfaatkan perasaan calon korbannya supaya mau mengikuti keinginan mereka, seperti rasa penasaran, serakah atau takut.

Baca Juga: Jangan Lewatkan, Film Dear Nathan: Thank You Salma Akan Tayang di Bioskop Pada 13 Januari 2022

Dalam berbagai kasus penipuan online, calon korban serind diiming-imingi hadiah yang luar biasa, seperti tunjangan dari pemerintah atau saldo mata uang kripto.

Jika tidak menawarkan hadiah yang menggiurkan, penjahat akan mengintimidasi korban seperti mengancam menyebarkan video korban yang sedang menonton film porno ke seluruh kontak.

Ketika mendapatkan email seperti itu dan merasa ingin melakukan apa yang diminta pengirim, itu sebenarnya tanda peringatan bahwa pesan tersebut adalah penipuan.

Baca Juga: Dual Gol di Laga Persija vs PSIS, Marko Simic Masuk Deretan Top Scorer

2. Waktu singkat

Halaman:

Editor: Ahmad Asari

Sumber: Antaranews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x