Sangat Rekomendasi! Berikut 5 Aplikasi Resep Masakan Terpopuler, Dijamin Bikin Kamu Jago Masak

- 30 November 2020, 14:54 WIB
Foto: Ramyeon Sederahan ala Rumahan. Cookpad /Agatha Chika
Foto: Ramyeon Sederahan ala Rumahan. Cookpad /Agatha Chika /

2. Resep Masakan Sederhana

Aplikasi resep makanan terbaik dan gratis di Android adalah 101 Resep Masakan Sederhana. Aplikasi 101 Resep Masakan Sederhana ini akan membantumu membuat masakan sehari-hari khas Indonesia dengan berbahagi bahan, seperti daging ayam, ikan, olahan mie, olahan tempe/tahu, sayur, dan sebagainya.

Berbagai resep yang tersedia di aplikasi 101 Resep Masakan Sederhana ini juga bisa kamu bagikan di media sosial atau ke teman-temanmu. 

Baca Juga: Memeras Hingga Menyandera Hp Korban, 2 Polisi Gadungan di Bekasi Berhasil Ditangkap

3. Buku Resep Masakan Indonesia

Salah satu aplikasi resep makanan terbaik dan gratis di Android adalah Buku Resep Masakan Indonesia.

Buku Resep Masakan Indonesia ini memuat resep makanan dan minuman khas Indonesia serta mancanegara.

Kamu bisa membuat makanan khas Indonnesia hingga khas Jepang hanya dengan bantuan dari aplikasi Buku Resep Masakan Indonesia.

Baca Juga: HRS Akhirnya Mau Tes Swab tapi Tidak Akan Ungkap Hasilnya, Netizen: Kami Butuh Informasinya

4. Aneka Resep Sayur dan Tumis

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah