Persija Rombak Total Formasi Pemain, Borneo FC Makin Berat Pertahankan Tiket Perempat Final

- 25 Juni 2022, 14:46 WIB
Persija Jakarta vs Borneo FC Piala Presiden hari ini.
Persija Jakarta vs Borneo FC Piala Presiden hari ini. /Instagram.com/@persija

Dalam Dua laga sebelumnya Persija Jakarta dibikin takluk oleh Barito Putera dan RANS Nusantara FC.

Baca Juga: Seandainya Persib Lolos Final Piala Presiden yang Digelar 22 Hari Lagi, Ciro Alves Bisa Dimainkan?

Memang, di dua laga yang di jalani Persija, mereka menurunkan Pemain-pemain mudanya yang di arsiteki oleh asisten pelatih Ferdiansyah.

Dan kini, pada laga ke tiganya Persija akan turunkan tim inti dan langsung di komandoi oleh Thomas Doll.

Tim inti Persija Jakarta sudah tiba di Samarinda pada Jumat sore 23 Juni 2022 dan langsung sempat mengelar latihan ringan.

Baca Juga: Pemerintah Sudah Siapkan Seleksi CPNS dan PPPK, Jika Kepala Daerah Bandel Rekrut Honorer Ini Ancamannya!

Sebelumnya, tim inti Persija jalani masa pelatihan di Jakarta untuk menyiapkan diri sebelum hadapi Borneo FC dan Madura United.

Dan saatnya Thomas Doll akan meramu strategi jelang laga melawan Borneo FC.

Tentu Persija ingin memberikan yang terbaik dalam pertandingan melawan Borneo FC dengan Skuad intinya.

Baca Juga: SANGAR! Bali United Kalahkan Kedah FC 2-0 di Laga Perdana AFC Cup, Rahmat Tampil Memikat

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah