Bahayanya Tidur di Waktu Ini Kata Gus Baha: Berkah dan Rahmat Allah Susah Mendekat

- 25 Juni 2022, 09:00 WIB
Gus Baha mewanti-wanti agar jangan tidur di waktu ini.
Gus Baha mewanti-wanti agar jangan tidur di waktu ini. /Foto dok.: Instagram @ngajigusbaha

Manusia yang biasa tidur di kala matahari terbit, tegas dia, adalah perbuatan tidak baik.

Hal itu bisa dikatakan tidak sopan dan sama sekali tidak menghargai matahari sebagai makhluk Allah SWT.

"Gimana sih, sudah aku sinari untuk beraktivitas kok malah tidur," Gus Baha yang mencontohkan bicara matahari.

Baca Juga: Amalkan Isi Ayat Seribu Dinar Ini, Habib Novel Alaydrus Ungkap Kedahsyatannya dalam Hal Rezeki

"Makannya tidur pagi itu tidak berkah, itu karena menyinggung matahari," sambung Gus Baha.

"Makannya, saya sering kasihan sama matahari. Tiap pagi saya bangun, menirakati orang-orang gak jelas ini. Sebab, saya kasihan sama matahari," ucap Gus Baha.

Dikatakan, untungnya matahari tidak memiliki perasaan dendam, sehingga manusia aman-aman saja.

Baca Juga: Habib Luthfi Jelaskan Tata Cara Mandi Rasulullah dan Manfaatnya bagi Kesehatan

"Amit-amit, untung dia (matahari) tidak punya dendam," ucap Gus Baha.

Karen waktu tersebut adalah waktu di mana manusia mencari nafkah untuk memenuhi kebutuhannya sehari-hari.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: YouTube Dakwah Digital


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah