Kabar Baik Datang! Subsidi Kuota Internet untuk Murid dan Guru Dilanjutkan Tahun Depan

- 23 Desember 2020, 13:00 WIB
Cara Dapat Bantuan Subsidi Kuota Internet Gratis hingga 50 GB dari Kemdikbud.
Cara Dapat Bantuan Subsidi Kuota Internet Gratis hingga 50 GB dari Kemdikbud. /Foto: Tangkapan layar FB: Vera Adelina dan Shin Chan Young dan Twitter @KemdikbudRI//

Baca Juga: Anya Geraldine Pamer SIM C ke Netizen, Malah Terbongkar Nama Aslinya: 'Jauh Banget!'

Kemudian bantuan kuota belajar untuk peserta didik jenjang pendidikan dasar dan menengah 35 GB per bulan. Rinciannya 5 GB kuota umum dan 30 GB kuota belajar selama 4 bulan.

Lalu bantuan kuota belajar untuk pendidikan jenjang PAUD dan Pendidikan Dasar dan Menengah 42 GB per bulan. Dengan rincian 5 GB kuota umum dan 37 GB kuota belajar selama 4 bulan.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Foto yang Diklaim Hewan Aneh Bermata 4 di South Sudan, Simak Kebenarannya

Selanjutnya bantuan kuota belajar untuk dosen dan mahasiswa 50GB per bulan. Terdiri dari 5 GB kuota umum dan 45 GB kuota belajar selama 4 bulan.***

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah