Jadwal Vaksin Covid-19 di Jakarta Pusat 2 - 30 September 2021, Tersedia untuk Umum

- 1 September 2021, 17:36 WIB
Ilustrasi vaksin Corona. Terdapat informasi jadwal vaksinasi Covid-19 di Jakarta Pusat untuk tanggal 2 sampai dengan 30 September 2021 mendatang, tersedia untuk umum.
Ilustrasi vaksin Corona. Terdapat informasi jadwal vaksinasi Covid-19 di Jakarta Pusat untuk tanggal 2 sampai dengan 30 September 2021 mendatang, tersedia untuk umum. /PEXELS/Thirdman/

PR INDRAMAYU - Ada kabar gembira khususnya untuk warga Jakarta karena Sentra Vaksin Keliling kembali menggelar vaksin Covid-19.

Kegiatan vaksin Covid-19 ini akan dilaksanakan di Jakarta Pusat dari tanggal 2 hingga 30 September 2021.

Dalam artikel ini terdapat jadwal vaksin Covid-19 di Jakarta Pusat dari tanggal 2 hingga 30 September 2021 yang tersedia untuk umum.

Bagi kamu yang ingin mengikuti kegiatan vaksinasi Covid-19 di Jakarta Pusat tersebut, sebaiknya mengetahui informasi yang diperlukan.

Baca Juga: Jadwal Vaksinasi Covid-19 Kota Surabaya, 31 Agustus dan 2 September 2021, Tersedia Vaksin Sinovac Dosis 1

Adapun informasi yang mesti diketahui, yakni jenis vaksin yang digunakan, dosis yang diberikan, sasaran vaksinasi, cara pendaftaraan, dan hal-hal lainnya yang perlu diketahui.

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari unggahan Instagram @vaksincovid19_sillomp pada 1 September 2021, berikut informasi lengkap terkait pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di Jakarta Pusat tersebut:

Kegiatan vaksin Covid-19 ini diadakan oleh Sentra Vaksin Keliling dan gratis bagi siapa pun yang mengikutinya.

Program vaksin Covid-19 ini akan dilaksanakan kembali dari tanggal 2 hingga 30 September 2021.

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Instagram @vaksincovid19_sillomp


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x