H-1 Penutupan Masa Sanggah Seleksi Administrasi CPNS 2021, Lengkap dengan Cara Pengajuannya, Jangan Terlewat!

- 5 Agustus 2021, 19:30 WIB
Ilustrasi CPNS. Berikut langkah dan cara untuk memberikan sanggahan pada masa sanggah CPNS 2021, tinggal H-1 penutupan.
Ilustrasi CPNS. Berikut langkah dan cara untuk memberikan sanggahan pada masa sanggah CPNS 2021, tinggal H-1 penutupan. /

2. Panitia seleksi instansi akan mengecek dan memverifikasi kembali sanggah yang kamu ajukan serta menjawabnya dari tanggal 4-13 Agustus 2021.

3. Panitia akan mengumumkan hasil dari sanggahan kamu pada tanggal 15 Agustus 2021.

Selain itu juga pelamar harus mengetahui beberapa hal ini sebelum mengajukan masa sanggah diantaranya:

Baca Juga: Kapan Welcome to Waikiki akan Tayang? Berikut Jadwal Terbarunya di NET TV

1. Masa sanggah bukanlah waktu untuk memperbaiki kesalahan yang dilakukan oleh pelamar.

2. Berkas data yang diajukan pada masa sanggah adalah data berkas yang kamu unggah sebelumnya.

3. Alasan sanggah harus benar, realistis, tidak mengada-ngada dan berdasarkan data yang diajukan sebelumnya.

Baca Juga: Prediksi Bournemouth vs West Bromwich Albion di EFL Championship, Kedua Tim Penuh Percaya Diri

Berikut ini adalah langkah-langkah untuk mengajukan Masa Sanggah sebelum ditutup besok.

1. Masuk ke laman daftar-sscasn.bkn.go.id/login menggunakan NIK dan passoword milikmu;

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah