Sebut Covid-19 Tak Berbahaya, IDI Ancam Seret dr. Lois Owien ke Jalur Hukum Jika Tak Bisa Buktikan Ucapannya

- 11 Juli 2021, 16:44 WIB
Fakta mengejutkan dr. Lois Anti Aging yang tak percaya Covid- 19, dibongkar dr. Tirta
Fakta mengejutkan dr. Lois Anti Aging yang tak percaya Covid- 19, dibongkar dr. Tirta /Instagram dr. Lois

"Bukan, karena interaksi antar obat," kata dr. Lois Owie.

Pernyataan dr. Lois Owien menjadi perhatian Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran (MKEK).

Baca Juga: 70 Link Twibbon Bingkai Foto Hari Koperasi Nasional ke-74, Meriahkan Momen Besok dengan Unggah di Medsos!

Melalui cuitan dr. Tirta di Twitter @tirta_hudhi, IDI dan MKEK mengundang dr. Lois untuk hadir di Kantor IDI Pusat.

IDI meminta dr. Lois mengklarifikasi langsung pernyataanya terkait kematian pasien Covid-19 yang dianggap gara-gara obat bukan gara-gara virus.

Baca Juga: Link Nonton dan Streaming One Piece Episode 982: Munculnya Tobi Roppo Pasukan Terkuat Kaido, Sedang Tayang!

"Oleh karena itu @PBIDI dan MKEK, mengundang @LsOwien untuk hadir di kantor pb idi pusat, guna klarifikasi pernyataan mengenai kematian covid akibat interaksi obat, anti masker, dan hinaan2 kepada beberapa dokter. Undangan sudah disampaikan, harap ybs hadir," tulis dr. Tirta sebagaimana dikutip bogor.pikiran-rakyat.com Minggu, 11 Juli 2021.

Jika pernyataan dr. Lois Owien terkait kematian pasien Covid-19 tidak bisa dibuktikan secara ilmiah, maka dokter dianggap telah menyebarkan berita palsu.

IDI akan memproses dr. Lois Owien dengan hukum yang berlaku.

Baca Juga: 5 Pemain yang Mengantarkan Argentina Menjadi Juara Copa America 2021, Angel Di Maria Salah Satunya

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: PR Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah