502 Formasi CPNS BPK 2021, Lulusan S1 Akuntansi Paling Banyak Dibutuhkan

- 8 Juli 2021, 20:29 WIB
Berikut formasi lengkap BPK 2021 perekrutan CPNS 2021 untuk berbagai latar pendidikan, S1 Akuntansi paling banyak.
Berikut formasi lengkap BPK 2021 perekrutan CPNS 2021 untuk berbagai latar pendidikan, S1 Akuntansi paling banyak. /wartapemeriksa.bpk.go.id

PR INDRAMAYU – Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) 2021 menerima 502 formasi.

502 formasi CPNS BPK 2021 merupakan komposisi dari 429 formasi umum, 51 lulusan cumlaude, 11 penyandang disabilitas, serta 11 putra/putri Papua dan Papua Barat.

Dari 502 formasi CPNS BPK 2021, lulusan S1 Akuntansi paling banyak dibutuhkan untuk unit jabatan Pemeriksa Ahli Pertama yakni sebanyak 194 formasi.

Baca Juga: Formasi CPNS 2021 Kemenag untuk D-3 hingga S-2 Jurusan Teknik Informatika

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari laman cpns.bkn.go.id, berikut daftar jabatan CPNS BPK 2021 lengkap dengan kualifikasi pendidikan dan jumlah formasinya:

1.Assessor SDM Aparatur Ahli Pertama

- Kualifikasi pendidikan S1 Psikologi 5 formasi hanya dari umum.

Baca Juga: Formasi CPNS 2021 Kemenag untuk D-3 hingga S-2 Jurusan Teknik Informatika

2. Pemeriksa Ahli Pertama

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: BPK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x