Formasi Lengkap Perawat Ners CPNS 2021 yang dibuka Kemenkes, Lengkap dengan Jumlah Kebutuhannya

- 6 Juli 2021, 14:02 WIB
Ilustrasi. Berikut formasi lengkap Perawat Ners CPNS 2021 yang dibuka Kementerian Kesehatan (Kemenkes), lengkap dengan jumlah kebutuhannya.
Ilustrasi. Berikut formasi lengkap Perawat Ners CPNS 2021 yang dibuka Kementerian Kesehatan (Kemenkes), lengkap dengan jumlah kebutuhannya. /pexels.com/cottonbro

PR INDRAMAYU – CPNS 2021 telah dibuka sejak 30 Juni 2021, tentunya banyak yang telah menantikannya.

Beberapa kementerian pun sudah mengumumkan formasinya salah satunya adalah Kementerian Kesehatan (Kemenkes)yang tahun ini membuka formasi perawat ners CPNS 2021.

Dalam artikel lini terdapat informasi terkait formasi lengkap perawat ners CPNS 2021 lengkap dengan jumlah kebutuhannya di setiap posisinya.

Baca Juga: Cara Download Sertifikat Vaksinasi Covid-19, Sangat Mudah Ikuti Caranya di Sini!

Untuk tanggal pendaftarannya pastikan kamu sudah mendaftar karena hanya tersedia hingga 21 Juli 2021.

Kamu juga sebaiknya pastikan bahwa gelar yang kamu punya sudah sesuai dengan formasi yang akan didaftarkan.

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari casn.kemkes.go.id, berikut ini adalah formasi lengkap perawat ners CPNS 2021 lengkap dengan jumlah kebutuhannya.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea My Roommate Is a Gumiho Episode 13, Manik Rubi Shin Woo Yeo Mulai Membiru

1. Perawat Ahli Pertama

-        Ners, jumlah kebutuhan 1, terdiri dari 1 formasi umum, satuan kerja di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Tanjung Balai Karimun

-        Ners, jumlah kebutuhan 39, terdiri dari 16 formasi umum, 23 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Anak Dan Bunda Harapan Kita Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 84, terdiri dari 34 formasi umum, 50 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Jantung Dan Pembuluh Darah Harapan Kita Jakarta

Baca Juga: Formasi Lengkap CPNS 2021 Kemenparekraf Barekraf, Beserta Kualifikasi Pendidikannya!

-        Ners, jumlah kebutuhan 8, terdiri dari 4 formasi umum, 4 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Jiwa Dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang

-        Ners, jumlah kebutuhan 5, terdiri dari 3 formasi umum, 2 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Jiwa Soeharto Heerdjan Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 2, terdiri dari 1 formasi umum, 1 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Soerojo Magelang

Baca Juga: Aturan Pelaksanaan Hari Raya Idul Adha 2021 di Masa PPKM Darurat, Ini Kebijakan dari Kemenag

-        Ners, jumlah kebutuhan 17, terdiri dari 8 formasi umum, 9 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Kanker Dharmais Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 9, terdiri dari 4 formasi umum, 5 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Mata Cicendo Bandung

-        Ners, jumlah kebutuhan 11, terdiri dari 5 formasi umum, 6 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Ortopedi Porf. Dr. R. Soeharso Surakarta

Baca Juga: Sinopsis Film Don’t Breathe 2, Norman Nordstrom Kembali Menghantui Lewat Aksi Brutalnya

-        Ners, jumlah kebutuhan 1, terdiri dari 1 formasi umum, satuan kerja di Rumah Sakit Paru Dr. Ario Wirawan Salatiga

-        Ners, jumlah kebutuhan 1, terdiri dari 1 formasi umum, satuan kerja di Rumah Sakit Paru Dr. M. Goenawan Partowidigdo Cisarua Bogor

-        Ners, jumlah kebutuhan 20, terdiri dari 10 formasi umum, 10 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Penyakit Infeksi Prof. Dr. Sulianti Saroso Jakarta

Baca Juga: Inilah Harga 11 Obat Terapi Covid-19 dari Kemenkes, Mulai dari Rp1.700 hingga Rp6,1 Juta

-        Ners, jumlah kebutuhan 26, terdiri dari 12 formasi umum, 14 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr. Dr. Mahar Mardjono Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 90, terdiri dari 36 formasi umum, 54 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Hasan Sadikin Bandung

-        Ners, jumlah kebutuhan 46, terdiri dari 20 formasi umum, 26 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Johannes Leimena Ambon

Baca Juga: Beberkan Keadaan Saat Ibu Teuku Wisnu Positif Covid-19, Shireen Sungkar: Aku Stress Banget

-        Ners, jumlah kebutuhan 8, terdiri dari 4 formasi umum, 4 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Jiwa Dr. Radjiman Wediodiningrat Lawang

-        Ners, jumlah kebutuhan 87, terdiri dari 35 formasi umum, 52 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Kariadi Semarang

-        Ners, jumlah kebutuhan 68, terdiri dari 26 formasi umum, 42 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Mohammad Hoesin Palembang

Baca Juga: 15 Link Twibbon Bingkai Foto Idul Adha 2021, Cocok Untuk Diunggah ke Media Sosial

-        Ners, jumlah kebutuhan 6, terdiri dari 3 formasi umum, 3 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Rivai Abdullah Palembang

-        Ners, jumlah kebutuhan 35, terdiri dari 15 formasi umum, 20 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Sardjito Yogyakarta 1

-        Ners, jumlah kebutuhan 42, terdiri dari 20 formasi umum, 22 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten

Baca Juga: Formasi Lengkap CPNS Kementerian Kominfo 2021 untuk Penempatan di TVRI Seluruh Indonesia

-        Ners, jumlah kebutuhan 34, terdiri dari 15 formasi umum, 19 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar

-        Ners, jumlah kebutuhan 51, terdiri dari 22 formasi umum, 29 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Fatmawati Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 4, terdiri dari 4 formasi umum, satuan kerja di Rumah Sakit Jiwa Umum Pusat H. Adam Malik Medan

Baca Juga: Teuku Wisnu Sempat Terpapar Covid-19, Shireen Sungkar Akui Tangan Suaminya Bengkak, Begini Kronologinya

-        Ners, jumlah kebutuhan 78, terdiri dari 30 formasi umum, 48 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat H. Adam Malik Medan

-        Ners, jumlah kebutuhan 36, terdiri dari 15 formasi umum, 21 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan Jakarta

-        Ners, jumlah kebutuhan 50, terdiri dari 20 formasi umum, 30 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Prof. Dr. R.D. Kandou Manado

Baca Juga: Sinopsis Black Widow: Marvel Kembali Rilis Film di Bioskop, Tayang Besok 7 Juli 2021

-        Ners, jumlah kebutuhan 1, terdiri dari 1 formasi umum, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Ratatotok Buyat

-        Ners, jumlah kebutuhan 9, terdiri dari 9 formasi umum, 9 formasi cumclaude, satuan kerja di Rumah Sakit Umum Pusat Sanglah Denpasar 1

Untuk memastikan kembali kamu dapat mengeceknya di situs legal CPNS 2021 untuk Kemenkes di sini.***

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x