Kartu Prakerja Gelombang 17 Dibuka, Perhatikan 4 Penyebab Tidak Lulus

- 5 Juni 2021, 13:45 WIB
Berikut 4 penyebab seseorang tidak lulus Kartu Prakerja Gelombang 17.
Berikut 4 penyebab seseorang tidak lulus Kartu Prakerja Gelombang 17. /instagram.com/@prakerja.go.id

Namun, beberapa peserta juga ada yang tidak lolos seleksi. Panitia Kartu Prakerja juga telah memberikan syarat untuk lolos.

Simak penyebab Anda tak lolos seleksi Kartu Prakerja berikut ini.

Baca Juga: Program Kartu Prakerja Gelombang 17, Ayo Segera Ikuti Seleksinya

1. Pendaftar sudah pernah lolos di gelombang sebelumnya.

2. Pendaftar masih aktif sekolah atau kuliah.

3. Pendaftar sudah pernah menerima bantuan sosial (bansos) lainnya dari kementerian/lembaga terkait.

Baca Juga: Bandingkan Sebaran Covid-19 Malaysia dan Indonesia, Denny Darko: Kondisi Indonesia Lebih Mengkhawatirkan

4. Terdaftar sebagai anggota TNI/Polri, anggota DPR/DPRD, direksi/komisaris, dewan pengawas BUMN/BUMD, PNS, serta perangkat desa.

Sementara, agar Anda lolos seleksi Kartu Prakerja, Anda harus memenuhi syarat-syarat peserta Kartu Prakerja berikut.

Syarat-syarat peserta Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah