Kabar Gembira, Pekerja yang Menjadi peserta Vaksinasi Gotong Royong Gratis

- 15 Maret 2021, 17:16 WIB
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pad rapat dengan KOmisi IX DPR RI.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin pad rapat dengan KOmisi IX DPR RI. /dok.antara

Vaksin Covid-19 yang digunakan pada program ini bukanlah vaksin yang digunakan pada vaksinasi gratis pemerintah.

Sementara untuk tarif vaksinasi Covid-19 masih belum dapat ditentukan oleh Kementrian Kesehatan.

Baca Juga: Bingung Hadapi Toxic Parents? Simak 8 Cara Berikut yang Bisa Kamu Terapkan

Hal ini dikarenakan masih perlu adanya pembahasan dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin).

Pada pembahasan tersebut juga akan menyangkut tentang skema pembiayaan dan pelaksaan program tersebut.

Pada program Vaksinasi Gotong Royong ini, distribusi hingga penyuntikan vaksin akan dilakukan oleh PT Bio Farma dan pihak swasta.

Baca Juga: Kemenkes Akui Adanya Temuan Vaksin Sinovac yang Kedaluarsa di Bulan Maret Ini

Menurut Budi, hal ini dilakukan agar tidak menambah beban fasilitas kesehatan yang masih melakukan vaksinasi gratis dari pemerintah.

Selain itu, Menkes juga meminta penentuan pasar Vaksinasi Gotong Royong dilakukan berdasarkan data induk.

Hal ini dilakukan agar tidak terjadi duplikasi data pada sasaran duplikasi.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah