Petani Indramayu Menyatakan Mendukung Ganjar Pranowo jika Maju Pilpres 2024, Sosok yang Diharapkan Masyarakat

- 21 Februari 2022, 20:20 WIB
Petani di Kabupaten Indramayu mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo pada Pemilihan Presiden 2024
Petani di Kabupaten Indramayu mendeklarasikan dukungan kepada Ganjar Pranowo pada Pemilihan Presiden 2024 /ANTARA

"Harapan ke depannya kita punya pemimpin yang lebih baik. Kalau Pak Jokowi baik banget, kita ingin lebih baik lagi dari Jokowi, karena kita tidak mau kerja Jokowi yang sudah berjalan itu mangkrak. Solusi untuk masyarakat ya Ganjar Pranowo," katanya.

Baca Juga: Konser Grup K-pop BTS Nanti Menjadi yang Terbesar Sejak Pandemi Berlangsung, 45.000 Penggemar Diprediksi Hadir

Sementara Petani asal Desa Malangsari, Kabupaten Indramayu Anto Dasito (47) mengaku senang adanya deklarasi ini. Menurutnya, Ganjar telah sukses memimpin Jawa Tengah khususnya di sektor pertanian.

"Saya percaya, Pak Ganjar itu mampu menjadi pilar atau profil yang bisa menggantikan Pak Jokowi. Ketika Pak Ganjar memimpin Jawa Tengah, pertanian di sana maju, nah saya ingin di sini juga begitu," katanya lagi.***

Halaman:

Editor: Ahmad Asari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah