Satlantas Indramayu Dirikan 7 Titik Penyekatan Saat Larangan Mudik Lebaran 2021, Cek Lokasinya

- 6 Mei 2021, 14:25 WIB
Ilustrasi. Kasatlantas Indramayu menyebut pihaknya mendirikan sebanyak tujuh titik penyekatan pada larangan mudik Lebaran 2021 di wilayah Indramayu.
Ilustrasi. Kasatlantas Indramayu menyebut pihaknya mendirikan sebanyak tujuh titik penyekatan pada larangan mudik Lebaran 2021 di wilayah Indramayu. /Dok. Satlantas Polresta Bandung

Lebih lanjut dikatakan oleh dia bahwa, seluruh titik penyekatan akan dijaga selama 1x24 jam.

Guna memastikan tak ada pemudik nekat yang lolos, selama 1x24 jam dilakukan dengan tiga pergantian petugas yang berjaga.

Baca Juga: Sukses Raih Gelar Juara Piala Menpora, Anies Baswedan Ungkapkan Rasa Bangganya pada Persija Jakarta

Adapun bila ada pemudik nekat, maka pihaknya bakal mengawal pemudik tersebut untuk putar balik.

"Nantinya yang kedapatan akan mudik kita putar balikkan ke tempat asalnya dengan pengawalan," tuturnya.

Sebelumnya Bupati Indramayu Nina Agustina juga mengeluarkan Surat Edaran No. 800/898/Org.

Surat Edaran Bupati Indramayu itu berisi tentang Larangan Mudik Bagi ASN di Lingkungan Pemkab Indramayu.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Instagram @diskominfoindramayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah