Wah, Kasus Pembunuhan Subang Ada Indikasi Keterlibatan Orang Berstatus Pejabat

- 20 Februari 2022, 16:23 WIB
Tempat kejadian perkara kasus pembunuhan Subang.  Denny Darko sampai mengundang 4 orang yang terdiri dari dua lelaki dan dua perempuan untuk mencoba menelusuri kasus pembunuhan Subang.
Tempat kejadian perkara kasus pembunuhan Subang. Denny Darko sampai mengundang 4 orang yang terdiri dari dua lelaki dan dua perempuan untuk mencoba menelusuri kasus pembunuhan Subang. /YouTube Ryzan Akaleza

Menurutnya, untuk mengungkap kasus ini polisi menggandeng sejumlah ahli dan perkembangannya sudah ke arah positif.

"Kami terus berupaya agar kasus pembunuhan ini segera terungkap," ujarnya.

Warga juga diminta untuk tidak menerka-nerka atau beropini terkait dugaan pembunuhan pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Suntana pun memastikan bahwa dalam penyelidikan kasus ini pihaknya bekerja profesional.

"Untuk mengungkap siapa pelaku utamanya dan apa motifnya melakukan pembunuhan terhadap ibu dan anak tersebut," katanya.

Dia meminta warga bersabar dan jangan mudah percaya terhadap informasi-informasi di media sosial yang belum tentu kebenarannya.*** (Muhammad Ayus/portalmajalengka.pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Wardoyo Kartorejo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah