Wah, Kasus Pembunuhan Subang Ada Indikasi Keterlibatan Orang Berstatus Pejabat

- 20 Februari 2022, 16:23 WIB
Tempat kejadian perkara kasus pembunuhan Subang.  Denny Darko sampai mengundang 4 orang yang terdiri dari dua lelaki dan dua perempuan untuk mencoba menelusuri kasus pembunuhan Subang.
Tempat kejadian perkara kasus pembunuhan Subang. Denny Darko sampai mengundang 4 orang yang terdiri dari dua lelaki dan dua perempuan untuk mencoba menelusuri kasus pembunuhan Subang. /YouTube Ryzan Akaleza

Polisi, kata jenderal bintang dua itu, segera mengungkap pelaku dan motif di balik pembunuhan tersebut.

"Sudah ada titik terangnya," kata Irjen Suntana.

Baca Juga: Liang Lahat, Kain Kafan dan Keranda Mayat untuk Dorce Gamalama Sudah Disiapkan 6 Tahun Lalu

Analisis Anjas menyebutkan, kasus Subang berhubungan dengan banyak hal yang efeknya bersifat domino.

Menurut dia, jika kasus Subang terungkap, akan terungkap juga kasus-kasus lain yang kemungkinan diduga akan melibatkan orang-orang yang memiliki jabatan.

"Dengan tetap menjunjung tinggi azas praduga tak bersalah," kata Anjas.

Baca Juga: 5 Kesalahan Merawat Aglonema, Nomor 3 Butuh Ketelitian dan Kejelian

Dalam video berjudul KASUS SUBANG SIAP DILIMPAHKAN DENGAN NAMA TSK INI ?? yang tayang di kanal YouTube Anjas di Thailand, Jumat, 18 Februari 2022,

Anjas mengungkapkan beberapa kejanggalan dalam kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Di antaranya, tentang saksi yang berubah-ubah keterangannya.

Halaman:

Editor: Wardoyo Kartorejo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah