Daftar 10 Kelurahan Tertinggi Positif Covid-19 di Bandung Terbaru, Dago dan Antapani Kidul Waspada

- 28 Februari 2021, 07:22 WIB
Peta Kota Bandung dibentangkan dalam simulasi PSBB belum lama ini.  Simak 10 kelurahan dengan kasus Covid-19 tertinggi di kota Bandung.
Peta Kota Bandung dibentangkan dalam simulasi PSBB belum lama ini. Simak 10 kelurahan dengan kasus Covid-19 tertinggi di kota Bandung. /Pikiran-rakyat.com/Armin Abdul Jabbar

Kelurahan Dago menjadi kelurahan tertinggi Covid-19 di kota Bandung yakni mencapai 56 orang.

Selanjutnya, ditempati oleh Antapani Kidul sebanyak 38 orang, dan Cipadung sebanyak 35 orang.

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Hari Ini 28 Februari 2021: Adwa We Bare Bears hingga Hercai

Berikut daftar 10 kelurahan dengan kasus Covid-19 tertinggi di kota Bandung, Minggu, 28 Februari 2021:

1. Dago : 55
2. Antapani Kidul : 38
3. Cipadung : 35
4. Sukaraja : 30
5. Derwati : 23
6. Sekejati : 21
7. Kujangsari : 20
8. Cipadung Kidul : 20
9. Pasirjati : 20
10. Pasirwangi : 20

Baca Juga: Isra Miraj Sebentar Lagi, Simak Kisah Nabi Muhammad Menembus Langit Ketujuh

Sementara itu, hingga hari ini, Minggu, 28 Februari 2021 pagi WIB, pertambahan kasus Covid-19 di Jawa Barat mencapai 2.314 orang, sehingga akumulasi kasus mencapai 209.566 orang.

36.398 orang dalam perawatan, angka tersebut bertambah sebanyak 1.439 orang dari sebelumnya.

Adapun pasien yang dinyatakan sembuh di Jawa Barat hingga hari ini, Minggu , 28 Februari 2021 pagi WIB mencapai 170.864 orang, bertambah sebanyak 868 orang dari sebelumnya.

Baca Juga: 4 Cara Ini Dapat Membuat Jantung Menjadi Lebih Sehat, Ternyata Mudah dan Praktis!

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Pusicov


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah