Pecahkan Fakta tentang Lidah Buaya Bisa Menurunkan Berat Badan dengan Baik

- 6 November 2020, 15:58 WIB
Ekstrak lidah buaya untuk menurunkan asam lambung hingga kolesterol
Ekstrak lidah buaya untuk menurunkan asam lambung hingga kolesterol /freepik.com

PR INDRAMAYU - Dikenal sebagai ghritkumari dalam bahasa Hindia, lidah buaya memiliki jutaan peminat di seluruh dunia dan digunakan dalam bentuk gel, krim, dan jus, karena manfaat kesehatannya yang luar biasa dari tanaman ini

Tapi tahukah Anda bahwa lidah buaya juga dapat membantu Anda menurunkan berat badan?

Sejak ahli gizi, ahli kecantikan dan kesehatan telah mulai berbicara tentang manfaat menggunakan dan mengonsumsi lidah buaya, tanaman ini mulai banyak ditanam oleh masyarakat umum dirumahnya masing-masing.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Video Detik-detik Dalang Ki Seno Nugroho Meninggal Dunia, Simak Faktanya

Ternyata bukan hanya meningkatkan kualitas kulit dan rambut, tanaman padat nutrisi ini juga memiliki beberapa senyawa aktif yang dapat membantu menurunkan berat badan,

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari situs Food.ndtv Berikut adalah beberapa manfaat kesehatan dari lidah buaya, yang membuatnya bagus untuk menurunkan berat badan:

1.Detoksifikasi: 

Gel lidah buaya mengandung karbohidrat kompleks yang dikenal sebagai acemannan, memfasilitasi penyerapan nutrisi oleh sel-sel, memelihara dan juga membantu mendetoksifikasi. 

Jus lidah buaya dapat membantu detoksifikasi saluran pencernaan, terutama usus besar.

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Food.ndtv


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah