Tata Cara Lengkap Salat Idul Adha 2021 Berjamaah Maupun Munfarid di Rumah pada masa PPKM Darurat

- 15 Juli 2021, 16:17 WIB
Berikut ini tata cara dan aturan pelaksanaan ibadah Hari Raya Idul Adha 2021 selama masa PPKM Darurat.
Berikut ini tata cara dan aturan pelaksanaan ibadah Hari Raya Idul Adha 2021 selama masa PPKM Darurat. /Unsplash/HasanAlmasi

Artinya: Aku berniat salat sunnah Idul Adha dua rakaat menghadap kiblat karena Alla ta'ala.

Baca Juga: 15 Link Twibbon Bingkai Foto Menyambut Hari Raya Idul Adha 2021, Unggah dan Pasang di Sosial Media

Tata cara sholat Idul Adha:

Rakaat pertama:

- Membaca Niat

- Melakukan Takbiratul ihram dengan membaca Allahu Akbar

- Takbir 7 kali di antara takbir membaca subhanallah walhamdulillah wala ilaha illallah

wallahu akbar

Baca Juga: Kapan Serial Animasi What If…? Akan Dirilis di Disney+ Hotstar? Berikut ini Jadwal Tayangnya, Catat!

- Membaca Al-fatihah dan Surah Al-Qur’an lainnya

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Kemenag Galajabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah