Umat Islam Wajib Tahu, Inilah Wasiat dan Keutamaan Salat Dhuha Sesuai Hadis Rasulullah

- 3 Juni 2021, 07:43 WIB
Ilustrasi salat. Berikut ini merupakan wasiat Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam serta keutamaan salat Dhuha yang wajib diketahui oleh umat Islam.
Ilustrasi salat. Berikut ini merupakan wasiat Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam serta keutamaan salat Dhuha yang wajib diketahui oleh umat Islam. /Freepik/rawpixel.com

PR INDRAMAYU - Salat Dhuha merupakan ibadah salat sunah 2 rakaat, adapun waktu pelaksanaannya yakni ketika matahari terbit sampai menjelang salat Dzuhur.

Selain itu, sebaiknya salat Dhuha dilakukan sekira pukul sembilan pagi.

Sangat banyak pahala yang didapat dari salat Dhuha, Allah Ta'ala akan mengabulkan segala doa salah satunya memberikan rezeki yang sangat melimpah.

Rezeki setiap orang tak harus berupa kekayaan atau dalam bentuk harta dan jabatan, tetapi ketika masih diberi kesehatan, hal itu juga merupakan salah satu rezeki yang sangat mahal harganya.

Baca Juga: Ternyata Karakteristik Seseorang Bisa Dilihat dari Garis Tangan, Simak Selengkapnya

Wasiat Rasulullah

Meskipun hukum salat Dhuha merupakan sunah, tetapi ibadah salat tersebut dianjurkan Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam.

Dalam sebuah hadis, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda sebagaimana termaktub dalam hadis riwayat Abu Hurairah:

عن أبي هريرة رضي الله عنه أنه قال : " أوصاني خليلي بثلاثٍ : صيامِ ثلاثةِ أيامٍ من كل شهر ، وركعتي الضحى ، وأن أوتر قبل أن أنام " ( رواه البخاري

Halaman:

Editor: Irwan Suherman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x