Mau Jalan-jalan Akhir Tahun? Yuk Simak 5 Tips Liburan Murah, Dijamin Gak Bikin Kantong Jebol!

- 25 November 2020, 15:30 WIB
Liburan akhir tahun.
Liburan akhir tahun. /Pixabay/veerasantinithi/

3. Bawa Peralatan dari Rumah

Terkadang menganggap remeh barang-barang kecil yang sebenarnya akan dibutuhkan, contohnya tikar.

Baca Juga: Fakta Pemeriksaan Edhy Prabowo, ATM Ikut Diamankan Hingga Istrinya jadi Bagian dari 17 Orang Terkait

Jika tidak membawanya, Anda mungkin bisa menyewa, tetapi dengan harga yang biasanya mahal.

4. Bawa Camilan

Jika termasuk tipe orang yang gampang lapar, membawa camilan dari rumah bisa menjadi solusinya.

Selain itu, pastikan tidak lapar mata saat melihat makanan yang tampak menggiurkan.

5. Tidak membeli oleh-oleh di tourist spot

Hindari membeli oleh-oleh di tourist spot karena biasanya harga di tempat seperti itu pasti mahal.

Baca Juga: Tanggapi Penangkapan Menterinya, Jawaban Jokowi Singgung Profesionalitas Kerja

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: The Independent


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah