Cek Fakta: Benarkah Jokowi Dapat Silver Play Button karena Berhasil Capai 100.000 Kasus Covid-19?

- 29 Juli 2020, 20:05 WIB
Foto yang disunting yang memperlihatkan Jokowi tenga memegang YouTube Silver Play Button
Foto yang disunting yang memperlihatkan Jokowi tenga memegang YouTube Silver Play Button /Twitter

PR INDRAMAYU - Beredar unggahan foto di media sosial yang menampilkan Presiden Joko Widodo memegang plakat YouTube Sliver Play Button.

Penghargaan itu disebut-sebut sebagai bentuk pencapaian Indonesia yang sudah melampaui 100.000 kasus Covid-19 di Tanah Air.

Salah satu pengguna Twitter mengunggah foto tersebut pada 27 Juli 2020, pukul 15.24 WIB dengan narasi sebagai berikut.

Baca Juga: Seorang Wanita Misterius Diduga Loncat dari Tower OA Apartemen Ancol Mansion, Kepalanya Pecah

"Selamat pak jokowi 100k-nya," tulisnya disertai gambar plakat bertuliskan 'Penghargaan untuk Jokowi atas 100.00 kasus Covid'.

Hingga Selasa, 28 Juli 2020, unggahan tersebut telah disukai oleh 1.587 akun lain, dan 5.060 kali diunggah ulang.

Lalu, apakah benar Jokowi mendapatkan plakat  Youtube Silver Play Button untuk kasus Covid-19 yang terjadi di Indonesia?

Baca Juga: Artis Inisial VS Ditangkap Polisi Terjaring Prostitusi Online, Keluarga Vitalia Shesya Angkat Bicara

Penjelasan:

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x