Kopi Kunyit Dapat Mengurangi Depresi, Ini Sederet Manfaat Lainnya

- 18 Maret 2021, 13:03 WIB
Sederet manfaat dari kopi kunyit untuk kesehatan tubuh, mulai dari menurunkan berat badan hingga peradangan.*
Sederet manfaat dari kopi kunyit untuk kesehatan tubuh, mulai dari menurunkan berat badan hingga peradangan.* /Pixabay.com/flockine

Kopi dikenal dapat meredakan gejala depresi dan mengurasi risiko bunuh diri, karena kurkumin yang terkandung di dalam kopi dapat membalikkan kecemasan dan depresi pada manusia.

Baca Juga: Apa yang Terjadi pada Tubuh saat Kita Memakan Nasi? Berikut Penjelasannya

Oleh karena itu, kopi kunyit dapat menjadi minman yang efektif untuk mencegah gangguan kesehatan mental dan dapat membantu menenangkan pikiran dengan meningkatkan dopamin dan serotonin.

10. Menambah Energi pada Tubuh

Kunyit yang dicampur dengan kopi bisa menjadi penambah energi yang efisien bagi tubuh. Kurkumin dan peningkatan daya tahan tubuh dan dapat membantu memberi energi dan meningkatkan energi pada tubuh.***

 

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah